Kelas Inovasi IGTIK PGRI
Tema : Berkreasi Lewat YouTube dan Blog
Tanggal : Jumat, 22 April 2022 pukul 14:00 WIB
Pertemuan: ke-8
penulis : Sri Wulandari
Pertemuan ke-7 merupakan materi yang sangat bermanfaat dengan tema"Metode Pengajaran dengan Metode Robbani dan Keteladanan Guru Yang Cerdas, Inovatif, dan Bertaqwa" dengan ditemani narasumber bernama"Umar Sutrisno, S.Pd" yang menjadi permasalahan yang dibahas Narasumber,Apa sich RKIT itu, dan Bagaimana Penerapan Metode RKIT dalam pembelajaran.
CV Narasumber
Beliau bernama Umar Sutrisno,S.Pd, lahir dikota kediri tanggal 11 Februari 1971, seorang guru IPA, pendidikan terakhi S1 UNMUL, Fakultas FKIP Jurusan FIsika, beliau bekerja sebagai seorang gurub sekitar 28 Tahun berpangkat Pembina, Golongan 1V A.
Apa itu RKIT ?
RKIT adalah Robbani, Keteladanan, Inovatif dan Teknologi
Apa Itu Metode ?
Metode adalah Cara pengajaran
Apa Itu Rabbani?
Rabbani adalah pendekatan melalui keyakinan terhadap Allah
Apa Itu Keteladan?
Keteladanan yang dimaksud adalah contoh-contoh yang harus di ikuti(kegiatatan dalam bentuk perilaku sehari-hari)
Apa Itu Inovatif?
Inovatif artinya banyak ide dan gagasan yang baru dan menarik dengan menggunakan teknologi komputer
Pendidikan Keteladanan Bagi Kehidupan Manusia
Metode Keteladanan ini sangat berpengaruh dan terbukti paling berhasil dalam mempersiapkan dan membentuk aspek moral, spiritual dan etos social anak.
wujud prlaku dalam sehari-hari contohnya: Performa guru cara berbicara yang sopan, meminta maaf, mengucapkan terimakasih,menhargai pendapat orang lain, menaati tatatertib, menepati janji, berpakaian rapi dan bersih, memberikan penghargaan kepada yang berprestasi,mendamaikan.
Berikut kelanjutan materi saya dalam link berikut.
https://youtu.be/Xvpl5G4bYbM
Bagi yang tertinggal silahkan menyimak video dibawah ini
Banyak pertanyaan dan materi ini telah dibahas secara detail oleh narasumber kita, Semoga MeTode RKIT dapat juga kita praktikan tentunya.
Beberapa hasil dokumentasi pribadi penulis lampirkan
gambar webiner bersama narasumber dok.pri
Semoga Bermanfaat
#KelasInovasi
#PGRI
# Materi15April.pertemuan ke-8
SALAM SEHAT DAN SALAM LITERASI, MENUJU INDONESIA MAJU
sapeken 22 april 2022
Kereen Bu tulisannya
BalasHapusSemangat ibu
alhamdulillah semangat menulis ya bu, salam literasi
BalasHapus